Spinning Machines and Flow Forming Machines
Produksi multiproduk dengan volume bervariasi dan bernilai tinggi dapat dicapai dengan spinning plastic forming, yang telah mengubah kebijaksanaan umum dalam pemrosesan logam!
Proses Flow Forming: membuat gelas dengan bahan metal.
Lembaran logam atau material yang berbentuk pipa diputar kemudian dideformasi secara plastis dengan ditekan roler, proses ini disebut proses spinning, yang dapat mengubah ukuran diameter luar tanpa mengubah ketebalan lembaran logam.
Flow forming process: Glass-making skills for metals Proses Spinning merupakan proses menekuk lembaran logam yang relatif tipis, sedangkan Proses Flow Forming adalah proses membentuk dari lembaran logam tebal ataupun dalam bentuk bulk dengan tanpa mengubah ketebalan logam, menjadi berbagai macam bentuk.
Klik di sini untuk informasi lebih lanjut
Fitur
- 1Proses Spinning
- Memiliki fleksibilitas proses yang tinggi, dimana sebuah barang dengan bentuk yang kompleks akan membutuhkan beberapa tahapan proses bila menggunakan mesin press, tapi dengan mesin ini dapat diproses hanya dengan satu kali chucking. Kemudian ketebalan hasil akhir, dapat dikontrol, sehingga dapat menghemat waktu sebelum dan sesudah proses.
- Karena mesin ini bekerja dengan proses rotasi, dibandingkan dengan proses deformasi plastis lainnya, mesin ini memiliki tingkat presisi yang tinggi terutama dalam membuat bentuk lingkaran. Lalu sentuhan titik dengan roller dalam pemrosesan, dapat menghasilkan hasil permukaan yang lebih cantik.
- Merupakan proses chipless, sehingga efektif untuk memperbaiki yield material.
- Dapat memproses hanya dengan positive mold saja, sehingga dibandingkan mesin press, biaya mold lebih murah dan cocok untuk produksi jumlah kecil tapi banyak jenis. Selain itu bahan habis pakai pun sangat sedikit digunakan, sehingga mampu mengurangi biaya operasional.
- 2Proses Flow Forming
- Secara garis besar ada 5 contoh proses seperti di bawah ini. Di bagian lingkaran luar dan dalam dapat dibentuk gear atau spline.
- Bagian yang diproses menjadi padat dan bertambah kekuatannya. Oleh karena itu, ada beberapa kasus ketebalan dapat dikurangi, atau dapat pula mengurangi proses heat treatment.
- Kombinasi proses dapat dilakukan dengan mengganti tool. Dengan menggabungkan beberapa metode flow forming, dalam satu kali penyetelan ke mesin, mampu memproses barang dengan bentuk yang kompleks. Pada cara yang konvensional perlu proses las dari beberapa bagian, sedangkan pada mesin ini dapat diproses di satu blank.
- Karena dapat mengubah ketebalan, bagian yang memerlukan kekuatan seperti bagian boss atau sambungan dapat dibuat lebih tebal dan bagian lain lebih tipis, sehingga berkontribusi untuk meringankan biaya material dan membuat produk menjadi lebih ringan.
- Secara garis besar ada 5 contoh proses seperti di bawah ini. Di bagian lingkaran luar dan dalam dapat dibentuk gear atau spline.
- 3Flow forming center (FFC)
- Untuk menjawab pertanyaan pelanggan seperti “Kami mau mengubah proses menjadi proses spinning”, “Apakah dapat membuat bentuk seperti ini?”, di Flow Forming Center disediakan mesin untuk percobaan. Selain itu di FFC kami menerima permintaan untuk percobaan produksi, joint development dengan pelanggan, maupun untuk pengembangan metode proses untuk perusahaan kami sendiri.
Lini produk
Untuk informasi lebih lanjut mengenai produk di atas silakan hubungi kami
Telepon
Nihon Spindle Mfg Co., Ltd.
Web
Nihon Spindle Manufacturing Co., Ltd.
Telepon
Leifeld Metal Spinning GmbH
Web
Leifeld Metal Spinning GmbH